Sesuai dengan rencana awal, maka Panitia memutuskan untuk melakukan Upacara Pemberkatan dengan Perayaan Ekaristi pada Hari Minggu tanggal 1 Mei 2011. Keputusan tersebut diambil untuk mengambil moment Bulan Maria, dimana Kegiatan Ziarah meningkat. Untuk itu Panitia dan Para Pekerja setempat terus melakukan Persiapan persiapan berkaitan dengan rencana tersebut
Tidak ada komentar:
Posting Komentar